Ternyata! Segini Loh Besaran Gaji Paskibra Nasional
gaji paskibra nasional-Sekretariat Presiden-Youtube
JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Bagi kalian yang bertanya tanya mengenai gaji anggota paskibra tingkat Provinsi dan Kabupaten harus membaca artikel ini dengan lengkap.
Pasalnya, paskibra tingkat nasional sangatlah di bangga banggakan apalagi bisa sampai menjadi bagian dari upacara bendera di Istana Negara.
Ingin tau gaji paskibra nasional tingkat Provinsi dan Kbaupaten? Yuk simak dibawah ini.
BACA JUGA:Buat Website Anti Ribet! Inilah 7 Situs Pembuat Template Website Terbaik
Sebagai informasi, Pada perayaan HUT RI Ke-78 tahun ini, sebanyak 76 pelajar dari 38 provinsi di Indonesia di kukuhkan oleh presiden Joko Widodo sebagai anggota Paskibraka nasional.
Sebelum menjalankan tugas saat upacara kemerdekaan Republik Indonesia, para anggota Paskibraka akan menjalani sejumlah latihan dan pendidikan yang diselenggarakan oleh Lemhanas RI dan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP).
Kegiatan pembinaan pendidikan dan pelatihan tersebut berlangsung selama 30 hari sejak 17 Juli hingga 15 Agustus 2023 di Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pramuka Nasional Wilatika Cibubur, Jawa Barat.
Adapun para anggota Paskibraka nasional merupakan putra putri terbaik dari hasil seleksi tingkat kabupaten dan provinsi tempat tinggal mereka masing- masing.
BACA JUGA:Ngeri! Inilah Alasan Mengapa Joker Sangat Ditakuti
Maka dari itu, akan menjadi suatu kebanggaan serta kebahagiaan sendiri bagi mereka apabila dapat menjadi salah satu anggota dari Paskibraka tersebut.
Tak hanya mendapatkan suatu kehormatan serta kebahagiaan tersendiri, ternyata seluruh anggota Paskibraka tersebut juga mendapatkan sejumlah gaji dan bonus.
Adapun gaji yang diberikan kepada para anggota Paskibraka berkisar antara Rp 3 juta hingga Rp 10 juta.
Tak hanya itu, para anggota Paskibraka juga akan diberikan sejumlah sertifikat sebagai pengakuan resmi atas partisipasi mereka dalam acara yang sangat bersejarah tersebut.
BACA JUGA:Inilah 7 Game Perang Terbaik yang Akan Membakar Adrenalinmu di Suasana Kemerdekaan
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-