Sering Merasa Lemas Tanpa Sebab? Mungkin Vitamin Ini yang Kurang dari Tubuhmu!
Kekurangan vitamin B yang membuat tubuh jadi lemas-Gemini AI-
Kamu membutuhkan asupan folat sebanyak 400 hingga 600 mikrogram per hari untuk mencegah terjadinya anemia megaloblastik.
Kekurangan folat akan berdampak langsung pada penurunan jumlah sel darah merah yang membuat tubuh terasa sangat lemas dan sesak napas.
Tanda lain yang bisa kamu waspadai adalah munculnya uban sebelum waktunya, sariawan yang tak kunjung sembuh, serta pembengkakan pada lidah.
BACA JUGA:Bukan Sekadar Tren! Ini 4 Alasan Susu Almond Jadi 'Senjata' Ampuh Diet dan Kulit Glowing
8. Vitamin B12
Kekurangan vitamin ini sering kali ditandai dengan gejala penyakit kuning, sulit buang air besar, hingga detak jantung yang tidak beraturan.
Dampak jangka panjang dari defisiensi B12 sangat menakutkan karena bisa menyebabkan kerusakan saraf permanen dan kemandulan.
Kamu juga berisiko mengalami penurunan fungsi otak seperti pikun dan gangguan penglihatan jika asupan ini terus diabaikan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News