Angka yang dihimpun PBB terpaut jauh dari perkiraan layanan darurat Ukraina. Hingga pekan lalu saja, layanan itu sudah mencatat lebih dari 2.000 korban tewas.
BACA JUGA:Abramovich Diberi Sanksi, Jugen Klopp: Putin Biang Kerok Kekacauan di Chelsea
Invasi Rusia ke Ukraina telah memasuki hari ke-18 pada Minggu (13/3).
Pertempuran itu terus memakan korban, termasuk salah satu pimpinan militer Rusia, Mayor Jenderal Andrei Sukhovetsky tewas saat agresi militer.
BACA JUGA:Mantap! Isuzu Berikan Bonus Voucher Hingga 2 Juta Rupiah dan Hadiah Menarik Lainnya di JAW 2022
Kategori :