"Sholawat yang benar ini ' Sollallahu 'alaih ' atau 'Solla alaih', " terang Gus Baha.
Berdasarkan keterangan Gus Baha bahwa Sollallahu 'alaih ' atau 'Solla alaih' mempunyai arti ‘semoga Allah selalu memberikan sholawat kepada Nabi-Nya’.
"Keduanya bermakna "Semoga Allah selalu memberikan sholawat kepada Nabi-Nya,” sambung beliau.
Jadi harus ada kalimat pengganti dalam mengucapkan sholawat, yang kembali merujuk kepada Allah menurut Gus Baha.
"Ini yang penting bentuk kalimatnya zamir atau ada ‘kata ganti’ yang kembali ke Allah," lanjut Gus Baha.
Inilah alasan menagapa banyak orang baca sholawat namun bukan dapat pahala, malah dapat dosa.
Sumbernya adalah karena salah sebut dalam mengucapkan sholawat shingga maknanya pun berubah.
BACA JUGA:Wow, BRIN Benarkan Penampakan UFO di Bandung yang Viral di Medsos
Itulah penjelasan bukan dapat pahala malah dosa, hindari baca sholawat seperti ini selepas sholat kata Gus Baha.