Panen Pahala! Berikut Amalan-amalan Sunnah Sebelum Melaksanakan Sholat Idul Adha

Sabtu 24-06-2023,19:00 WIB
Reporter : Maya Novalia
Editor : Reynaldi

Dengan memakai pakaian terbaik, kita menunjukkan rasa syukur dan kegembiraan atas nikmat Idul Adha.

BACA JUGA:Prabowo Keliling Pameran Paris Air Show 2023 Ditemani Bos Dassault Aviation, Ada Miniatur Jet Rafale Indonesia

3. Membaca Takbir

Takbir merupakan salah satu amalan sunnah yang dianjurkan sebelum sholat Idul Adha.

Hal ini sebagaimana dijelaskan dalam hadis yang diriwayatkan oleh Bukhari, bahwa Umar ra. mengumandangkan takbir dalam khutbahnya di Mina yang kemudian didengar oleh jemaah masjid.

Mereka lalu mengikuti takbir itu. Bahkan, orang-orang yang berada di pasar juga turut melafalkan takbir hingga bergemuruh di Mina.

Dengan takbir, kita mengagungkan kebesaran Allah dan membangkitkan semangat dalam menyambut hari raya ini.

4. Puasa Sebelum Sholat Id

Muslim yang hendak melaksanakan sholat Idul Adha disunnahkan untuk tidak mengkonsumsi makanan apa pun sebelumnya.

Dalam hadis Nabi Muhammad SAW yang diriwayatkan sahabat Buraidah RA tertulis:

"Bahwa Nabi SAW tidak keluar pada hari raya Idulfitri sampai beliau makan, dan pada hari raya Idul Adha sehingga beliau kembali ke rumah."

BACA JUGA:Tragis! Pria Diduga Bunuh Diri di Jembatan Suramadu, Petugas Langsung Lakukan Pencarian

5. Berjalan Kaki Menuju Tempat Sholat

Sangat dianjurkan kepada umat Islam untuk berjalan kaki menuju masjid atau lapangan tempat sholat Idul Adha.

Namun, anjuran ini boleh tidak dilakukan oleh orang-orang yang sudah berumur sehingga bisa berangkat menaiki kendaraan.

Dalam hadis dijelaskan:

Kategori :