Gara- gara Begal, Warga Badui Diminta Tak ke Jakarta Sementara Waktu

Gara- gara Begal, Warga Badui Diminta Tak ke Jakarta Sementara Waktu

Suku Baduy --

BACA JUGA:Syuriyah Minta Waktu Tiga Hari untuk Mundur, Gus Yahya: Saya Tidak Akan Mundur!

Warga Badui sangat bergantung pada kegiatan berdagang madu sebagai mata pencaharian.

Seorang pedagang Badui, Santa (55), membenarkan adanya imbauan sementara waktu. Ia menyebut pedagang lain mengikuti arahan adat demi keselamatan. “Untuk sementara ada imbauan untuk tidak berjualan madu ke Jakarta,” ujarnya.

Imbauan sementara ini diharapkan memberi waktu bagi aparat untuk menangani kasus Repan hingga tuntas. Warga Badui juga berharap situasi kembali aman agar mereka dapat melanjutkan aktivitas berdagang seperti biasa.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Share