Beasiswa KIP Kuliah 2025 Menjamin Biaya Pendidikan Hingga Lulus?

Beasiswa KIP Kuliah 2025 Menjamin Biaya Pendidikan Hingga Lulus?

KIP Kuliah-Tangkapan layar-

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Program Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah tahun 2025 menjadi solusi bagi mahasiswa baru jenjang D3 hingga S1 yang membutuhkan bantuan keuangan untuk melanjutkan pendidikan. 

Bantuan ini mencakup Uang Kuliah Tunggal (UKT) serta tunjangan biaya hidup. 

Namun, banyak yang bertanya-tanya apakah program ini benar-benar mampu menanggung biaya kuliah hingga lulus tanpa kendala finansial. 

BACA JUGA:DANA Kaget Spesial Minggu 26 Januari 2025, Berhadiah Rp147.000!

Untuk itu, penting bagi siswa SMA, SMK, atau MA memahami secara menyeluruh tentang program ini.

KIP Kuliah dirancang untuk memberikan akses pendidikan tinggi kepada siswa berprestasi yang terkendala kondisi ekonomi. 

Bantuan ini terbuka untuk semua jalur masuk perguruan tinggi, seperti SNBP (Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi), SNBT (Seleksi Nasional Berdasarkan Tes), serta jalur mandiri baik di perguruan tinggi negeri (PTN) maupun swasta (PTS).

Selain menanggung biaya kuliah, penerima KIP Kuliah juga berhak mendapatkan uang saku. 

BACA JUGA:Link Nonton Film Pretty Boys: Kisah Dua Sahabat yang Berusaha Menggapai Ketenaran di Kota Besar

Besaran tunjangan ini disesuaikan dengan lokasi perguruan tinggi tempat mahasiswa melanjutkan studi. 

Namun, bantuan ini memiliki batas waktu tertentu. 

Menurut panduan teknis terbaru dari Puslapdik Kemendikbud Ristek, penentuan dana yang diberikan mengacu pada rata-rata biaya kuliah mahasiswa non-KIP Kuliah di program studi yang sama.

Untuk biaya UKT per semester, berikut rinciannya:

BACA JUGA:Promo Makanan dan Minuman Khusus Imlek 2025, Diskon Spesial dari KFC dan Mixue!

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya
Berita Terpopuler