Miris! Pengantin Ini Curhat Hasil Make Upnya Malah Bikin Jadi Tua

Miris! Pengantin Ini Curhat Hasil Make Upnya Malah Bikin Jadi Tua

Miris, Pengantin Ini Curhat Hasil Make Upnya Dihujat -@imahku26_.-TikTok

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Viral di media sosial dimana ada pengantin wanita yang mengaku dirinya dihujat oleh tamu undangan karena make up yang ia gunakan.

Makeup yang ia gunakan terlihat sangat tidak mewah dan tidak rapih seperti pengantin yang lain bak ratu saat dimake up sebagai pengantin.

Pengantin tersebut mengatakan hasil make up MUA yang ia bayarkan tak sebanding dengan apa yang ia dapat dihari pernikahannya.

BACA JUGA:Tayang Malam Ini, Klik Link Nonton Anime Shinmai Ossan Boukensha episode 12 sub Indo

Pengantin tersebut mengatakan dirinya jauh lebih terlihat tua saat selesai di makeup oleh MUA yang ia bayarkan.

Hal tersebut diunggah oleh pengantin wanita tersebut dalam akun TikTok @imahku26_.

Dalam curhatannya dia merasa makeup hasil karya MUA malah membuat dia tampak lebih tua.

"Aku tidak marah, namun aku tidak akan melupakan 1 September dalam hidupku????," tulis keterangan akun TikTok @imahku26_.

BACA JUGA:Ramalan Terbaru Zodiak Leo Hari Ini Selasa 24 September: Ingat Jangan Lalai Sama Hal Kecil!

Dalam unggahannya, wanita bernama Imah itu membagikan beberapa foto, ada saat dia tidak makeup, makeup saat yudisium yang flawless, makeup wisuda, lamaran hingga makeup untuk buku nikah. Dari foto-foto yang diunggahnya, Imah tampil memesona dengan makeup ala Barbie look.

Namun ketika tiba hari H pernikahannya, ia kecewa dengan hasil riasan dari makeup artist. Imah mengatakan MUA tersebut bukan pilihannya sendiri. Dia juga mengaku banyak dihujat di hari resepsi pernikahannya karena riasannya.

"My wedding banyak dihujat, padahal ini bukan pilihanku Dan ini di pelaminan, gak ada yang bisa merasakan malunya jadi aku," ujarnya.

Dengan adanya postinganb tersebut banyak warganet mengkomentari postingan pengantin wanita tersebut.

BACA JUGA:Link DANA Kaget Terbaru Selasa 24 September 2024: Ada Hadiah Gratis Dari DANA Rp 350.000

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya