6 Cara Mudah Membedakan Sepatu Converse Asli dan Palsu, Awas Perhatikan Detail Kecil!

6 Cara Mudah Membedakan Sepatu Converse Asli dan Palsu, Awas Perhatikan Detail Kecil!

6 Cara Mudah Membedakan Converse Asli dan Palsu-Ilustrasi-Pixabay

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Kalian wajib tahu cara membedakan Converse asli dan palsu sebelum membeli sepatu converse.

Sepatu converse menjadi idaman banyak orang tak pandang usia tua dan muda.

Sepatu ini adalah sepatu yang terkesan mewah dan juga menjadi penampilan lebih menarik.

BACA JUGA:Pengakuan Cinta Laura Masih Fokus Karir, Soal Percintaan Belakangan

Sekarang ada saja pedagang nakal yang menjual sepatu Converse palsu.

Padahal, beli produk palsu bikin kenyamananmu jadi berkurang.

Produk palsu tentu saja membuat kalian menjadi tidak menarik lagi dan juga sepatu tidak awet.

Berikut cara yang bisa kalian gunakan untuk membedakan Converse asli dan palsu :

BACA JUGA:5 Cara Mudah Penghilang Stretch Mark Pakai Bahan Alami, Kulit Auto Mulus Lagi

1. Perhatikan Bagian Insole

Kalian wajib memperhatikan bagian insole sepatu Converse yang asli punya bagian insole yang tebal dengan tulisan dan logo Converse yang tercetak tebal, tegas, dan rapi.

Cetakan converse asli nggak bakal gampang pudar. 

Beda dari model sepatu Converse KW yang bagian bantalan insolenya lebih tipis dan keras.

BACA JUGA:Terbukti Ampuh! Ini 5 Bahan Alami Penghilang Kerutan di Wajah

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait