4 Cara Terbaik Membeli Sepatu dari Bentuk Pola Kaki, Jangan Asal Beli!
Pemlihan sepatu-Ilustrasi-Pixabay
JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Banyak orang membeli sepatu hanya karna hawa nafsunya yang ingin membeli karna ingin menggunakannya untuk penampilan dirinya.
Padahal, alangkah baiknya kalian membeli sepatu menurut bentuk kaki kalian jauh lebih pas untuk digunakan.
Berikut beberapa cara membeli sepatu beradasarkan bentuk kaki yang wajib kalian ketahui.
BACA JUGA:CATAT Dua Golongan Darah yang Hidupnya Penuh Hoki
1. Perempuan Si Kaki Pendek
Untuk kamu yang memiliki kaki pendek, bentuk sepatu yang cocok untuk dikenakan adalah sepatu dengan ujung runcing.
Pemilik kaki pendek baiknya memilih sepatu dengan warna–warna gelap agar memberikan kesan terlihat lebih ramping dan panjang.
Untuk sepatu sneakers pilihlah model chunky atau sneakers boat dengan ujung ramping agar kaki terkesan panjang.
BACA JUGA:Hasil Lengkap Liga Champions 8 November 2023: PSG Tunduk, Barca Pulang Dengan Hampa
2. Pergelangan kaki tebal
Bagi perempuan yang memiliki pergelangkan kaki tebal tidak disarankan untuk menghindari pemakaian wedges yang mengganggu. Ada baiknya jika kamu memilih sandal yang memiliki heels lancip.
3. Pemilik betis besar
Banyak perempuan yang kurang percaya diri karena mempunyai betis yang besar. Mereka pun merasa bahwa hampir semua sepatu tidak cocok dengan bentuk kaki mereka. Nah, solusinya adalah menghindari pemakaian sepatu dengan tali di pergelangan kaki atau sepatu gladiator. Intinya kamu harus menggunakan sepatu yang bisa membuat kaki terlihat lebih panjang seperti heels, sneakers, atau boots lutut yang akan menutupi betis.
BACA JUGA:Hilangkan Kebiasaan Buruk yang Bisa Bikin Kulit Keriput
4. Bentuk Kaki Lebar
Untuk kamu yang memiliki model kaki lebar, sepatu dengan model ujung runcing atau berbentuk segitiga cocok bagi kalian.
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-