Resep Sirloin Steak Mushroom Sauce yang Lezat dan Empuk Ala Restoran, Wajib Recook di Rumah!

Resep Sirloin Steak Mushroom Sauce yang Lezat dan Empuk Ala Restoran, Wajib Recook di Rumah!

Foto: Ilustrasi by Pexels-Ruslan Khmelevsky -pexels

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Siapa yang tak kenal dengan masakan 'Steak'? makanan satu ini menjadi salah satu makanan terpopuler di seluruh dunia.

Steak adalah sepotong daging besar yang proses memasaknya dengan digrill atau dipanggang.

Hidangan satu ini menjadi menu favorit oleh masyarakat Indonesia, bahkan steak bisa kita jumpai dengan mudah di cafe atau restoran sekalipun.

BACA JUGA:Resep Ramen Kuah Kaldu Ala Resto yang Gurih dan Lezat, Cocok Jadi Ide Makan Malam di Rumah

Namun ternyata, cara pembuatan steak sangat mudah sekali loh, kamu hanya cukup mengikuti resep di bawah ini!. Penasaran bagaimana cara pembuatannya? dikutip dari endeus.tv berikut resep sirloin steak yang empuk ala resto.

Bahan :

6 potong daging sirloin @250 g

2 sdt garam kasar

1 sdm minyak zaitun

½ sdm mentega tawar

2 batang thyme segar

Sayur Panggang:

300 g baby potatoe, belah dua

200 g zucchini

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya