7 Situs Manhwa Bahasa Indonesia yang Bisa Dibaca Sambil Rebahan

7 Situs Manhwa Bahasa Indonesia yang Bisa Dibaca Sambil Rebahan

Ilustrasi Komik Manhwa--

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Ngomongin soal pilihan komik, setiap orang emang beda-beda ya. Ada yang suka manga, komik dari Jepang, ada yang suka manhwa dari Korea, dan ada juga yang pilih manhua, komik dari China, Hongkong, atau Taiwan.

Untuk manga dan manhwa, sebenernya udah banyak pilihan website legal buat baca komik, kayak mangaplus atau webtoon.

Sayangnya, buat manhua agak susah cari platform komik berbahasa Indonesia yang ada manhuanya. Jadi, beberapa website ilegal jadi pilihan terakhir buat banyak orang. Berikut beberapa website yang ada komik manhua bahasa Indonesia.

Kiryuu

Website kiryuu punya tampilan menarik. Iklannya juga rapi dan ga ganggu waktu baca komik. Kalo mau lebih gampang, bisa download aplikasinya di Android.

Mau lebih nyaman lagi? Kiryuu juga punya aplikasi premium yang bisa langganan dengan biaya murah. Di situs ini, komik manhua ditandai dengan bendera merah dari China.

Manhua.id

Ada juga manhua id, aplikasi baca komik yang tampilannya serba hitam dan alamatnya sama kayak judulnya. Selain manhua, di sini juga ada koleksi komik lain, kayak manhwa dan manga.

Enaknya, di website ini, pada saat artikel ini dibuat, ga ada iklan sama sekali. Jadi pasti nyaman banget baca komik di sini. Pencarian komiknya juga mudah karena udah dikelompokan ke dalam kategori tertentu.

Shinigami.id

Web baca manhua selanjutnya ada shinigami id, punya tampilan serba hitam dan iklannya juga ga ganggu kayak website baca manhwa lain.

Ada beberapa manhua yang bisa dibaca di website shinigami, kayak Demonic Emperor, My Disciples Are All Big Villains, sampe I'm Really Not The Demon God's Lackey.

Kalo mau baca manhua di website ini, bisa googling aja dengan kata kunci komik shinigami.

Komikzoid

Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News

Source
Tag
Share
Berita Lainnya