Resep Cream Soup Ayam Ala Resto Cepat Saji, Cocok Disantap Saat Cuaca Dingin

Resep Cream Soup Ayam Ala Resto Cepat Saji, Cocok Disantap Saat Cuaca Dingin

Foto: Ilustrasi by Pexels-Denys Gromov-pexels

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Cream soup merupakan makanan asal Amerika Serikat yang memiliki rasa yang gurih dan lezat.

Menu ini menjadi salah satu makanan populer dan banyak disuguhkan oleh restoran siap saji dan cafe.

Umumnya, Cream soup terdiri dari bahan jamur, ayam, jagung dan daging. Namun sejauh ini, cream soup ayam masih menjadi menu paling favorit diantara yang lainnya.

BACA JUGA:Resep Lontong Sayur Khas Betawi yang Lezat dan Gurih, Cocok Jadi Menu Sarapan Keluarga

Pembuatan cream soup terbilang cukup mudah bahkan bahan yang digunakan pun sangat mudah ditemukan di pasaran. Penasaran bagaimana membuatnya? dikutip dari resepkoki, berikut resep cream soup ayam yang cocok dimakan pada saat cuaca dingin.

Bahan: 

Daging ayam, potong dadu - 200 gram

Kaldu ayam cair - 300 ml

Susu cair - 200 ml

Wortel, potong dadu - 1 buah

Kentang, potong dadu - 1 buah

Bombay, iris - 1/2 buah

Bawang putih, haluskan - 2 siung

Lada bubuk - 1/2 sdt

Temukan konten Postingnews.Id menarik lainnya di Google News

Sumber: