Melejit! RAM 4 TB Seharga Miliaran, Dampak AI Bikin Hardware Melonjak!

Melejit! RAM 4 TB Seharga Miliaran, Dampak AI Bikin Hardware Melonjak!

Harga RAM server melonjak ekstrem akibat kebutuhan AI, bahkan ada paket DDR5 4 TB yang banderolnya tembus miliaran rupiah dan bikin geleng-geleng kepala.-Foto: Techbuyer-

BACA JUGA:Pelatih John Herdman Ramai Dibicarakan, Ini Isu Gaji dan Target Timnas Indonesia!

Menurut TechPowerUp, sebelumnya produk ini dijual sekitar 70.800 dolar AS.

Artinya, harga naik hampir Rp 100 juta hanya dalam hitungan hari.

Fenomena ini mencerminkan ketatnya pasokan memori kelas enterprise.

Nemix sendiri menawarkan berbagai konfigurasi RAM dengan harga beragam.

BACA JUGA:Sering Dimakan Sehari-hari, 4 Makanan Ini Diam-Diam Merusak Gigi!

Harga RAM server Nemix berkisar dari puluhan hingga ratusan juta rupiah.

Kasus ini menjadi bukti bahwa era AI membawa konsekuensi biaya yang tidak kecil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Share