"Hal tersebut berimbas pada harga pangan yang juga melambung di pasar global. Beberapa negara pun menghentikan impor sementara demi memenuhi kebutuhan dalam negeri mereka," kata Musdhalifah.
Musdhalifah menambahkan, meski Indonesia juga masih terganggu, tapi pemerintah akan terus berusaha melakukan ekspor pangan demi memberi dukungan pada negara yang kekurangan pasokan pangan.
"Insya Allah akan melakukan ekspor untuk pangan karena kita harus mensupport krisis pangan yang terjadi di beberapa negara-negara," pungkasnya.
Kategori :