5 Rahasia Sehat Alami dari Jamu Beras Kencur, Bisa Cegah Kanker!

Kamis 22-01-2026,12:00 WIB
Reporter : M. Rafa Nugraha
Editor : T. Sucipto

JAKARTA, POSTINGNEWS.ID ---  Jamu beras kencur merupakan minuman tradisional khas Indonesia yang masih dikonsumsi hingga kini.

Ramuan ini dibuat dari beras pilihan dan rimpang kencur yang dihaluskan.

Perpaduan keduanya menghasilkan rasa segar dengan aroma khas.

Kandungan nutrisi alami di dalamnya membuat jamu ini dipercaya baik untuk kesehatan tubuh.

BACA JUGA:5 Manfaat Ubi Cilembu yang Jarang Diketahui Orang, Ternyata Cocok untuk Penderita Diabetes Loh

Tak heran jika jamu beras kencur sering dijadikan minuman penunjang kebugaran harian.

Beras mengandung mineral penting yang membantu fungsi tubuh tetap optimal.

Kencur dikenal kaya akan senyawa aktif seperti flavonoid dan zat antibakteri.

Dilansir dari Aldodokter, berikut 5 manfaat kesehatan yang diberikan beras kencur:

BACA JUGA:Bukan Sekadar Gurih! 6 Rahasia Tahu Susu yang Bikin Badan Makin Fit dan Awet Muda

1. Berpotensi membantu mencegah kanker

Senyawa aktif dalam kencur dipercaya dapat membantu menghambat pertumbuhan sel tidak normal.

Efek ini berkaitan dengan kandungan antioksidan alami di dalamnya.

Antioksidan berperan melindungi sel tubuh dari kerusakan.

BACA JUGA:4 Khasiat Minum Air Sebelum Tidur untuk Tubuh Kamu, Bisa Tingkatkan Kualitas Tidur!

2. Membantu meredakan peradangan

Kencur memiliki sifat antiradang yang telah lama dimanfaatkan secara tradisional.

Kategori :