Memasuki Bulan Dzulhijjah, Ini Amalan 10 Hari Pertama yang Bisa Dilakukan

Sabtu 08-06-2024,15:00 WIB
Reporter : M. Rafa Nugraha
Editor : Priya Satrio

Menolong orang lain bisa berupa berbagai bentuk bantuan, baik materi maupun non-materi, misalnya, memberikan bantuan finansial kepada yang membutuhkan, mendampingi mereka yang sedang menghadapi kesulitan atau bahkan sekadar memberikan dukungan moral.

Berbakti kepada orang tua juga merupakan amal yang sangat mulia, baik dengan cara merawat mereka, menghormati, maupun memenuhi kebutuhan mereka.

Selain itu, menjaga hubungan baik dengan sesama merupakan bagian penting dari menjalankan amal sholeh.

Hal tersebut bisa dilakukan dengan menjalin komunikasi yang baik, bersikap ramah, serta menghindari perselisihan.

Dalam momen-momen istimewa ini, setiap tindakan baik yang dilakukan akan mendapatkan balasan pahala yang lebih besar, sehingga memperkuat akan motivasi untuk terus berbuat kebaikan.

Kategori :