Alasan AS dan Inggris Bombardir Yaman, Takut dengan Houthi?

Sabtu 13-01-2024,20:48 WIB
Reporter : Restu Herlambang
Editor : Priya Satrio

Sejak Israel menggempur Hamas di Gaza, Houthi ikut-ikutan melancarkan serangkaian serangan ke negara Zionis itu.

Belakangan, Houthi meningkatkan serangan mereka ke Israel dengan mulai menyerang dan membajak kapal-kapal komersial terkait Israel yang melewati Laut Merah.

Houthi mengatakan serangan itu ditujukan demi membela Palestina yang masih digempur secara brutal oleh Israel.

Kategori :