Mau Daftar CPNS? Simak Contoh Soal SKD CPNS 2023 di Sini

Kamis 21-09-2023,09:17 WIB
Reporter : Abdul Madjid
Editor : Priya Satrio

c. Menjunjung tinggi hak asasi manusia

d. Menyadari bahwa kita mempunyai hak dan kewajiban yang sama

e. Mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia

Jawaban: A

9. Rumusan dan susunan Pancasila yang benar dan sah tercantum dalam...

a. Pidato Moh. Yamin tanggal 29 Mei 1945

b. Piagam Jakarta

c. Pidato Bung Karno tanggal 1 Juni 1945

d. Pembukaan UUD 1945

e. Mukadimah Konstitusi Sementara RIS

Jawaban: D

10. Menurut pernyataan dalam pembukaan UUD 1945, perjuangan kemerdekaan merupakan tindakan yang diberkati oleh Allah karena...

a. Kehidupan kebangsaan yang bebas merupakan keinginan luhur

b. Bangsa Indonesia adalah bangsa yang religius

c. Kemerdekaan itu sudah lama diperjuangkan

d. Banyak pengorbanan yang harus diberikan untuk mendapatkan kemerdekaan

Kategori :