Mau Daftar CPNS? Simak Contoh Soal SKD CPNS 2023 di Sini

Kamis 21-09-2023,09:17 WIB
Reporter : Abdul Madjid
Editor : Priya Satrio

a. Menjadikan rakyat sebagai subjek politik bukan objek politik

b. Menjadi sumber dari segala sumber hukum

c. Pengontrol atas kekuasaan yang absolut

d. Pedoman hidup berkebangsaan

e. Memberi perlindungan hak asasi bagi rakyat

Jawaban: A

7. Pembangunan tidak boleh bersifat pragmatis, hal ini berarti...

a. Pembangunan tidak hanya mementingkan tindakan nyata dan mengabaikan pertimbangan etis

b. Pembangunan tidak boleh secara mutlak melayani ideologi tertentu dan mengabaikan manusia nyata

c. Pembangunan tidak boleh mengorbankan manusia nyata melainkan menghormati harkat dan martabat bangsa

d. Pembangunan melibatkan masyarakat sebagai tujuan pembangunan, keputusan yang menyangkut kebutuhan mereka

e. Pembangunan mengutamakan mereka yang paling lemah untuk menghapuskan kemiskinan struktural

Jawaban: A

8. Salah satu bentuk pengamalan sila ke-4 di bawah ini adalah...

a. Kita tidak boleh memaksakan kehendak kita kepada orang lain

b. Mengembangkan sikap hormat menghormati dan bekerja sama dengan bangsa lain

Kategori :