Soal Dugaan Kebocoran Nomor Seluler di Forum Breached, Sosok ini Sentil Kominfo

Jumat 02-09-2022,09:49 WIB
Reporter : Kiki Amaliah
Editor : Kiki Amaliah

3. Kementerian Kominfo sedang melakukan penelusuran lebih lanjut terkait sumber data dan hal-hal lain terkait dengan dugaan kebocoran data tersebut.

Menilai kebocoran data data 1,3 miliar yang dijual di sebuah forum online Breached Forums, Direktur Political and Public Policy Studies (P3S), Jerry Massie ini merupakan kejahatan yang membuktikan data penduduk Indonesia tak aman.  

+++++

Sang hacker dengan mudah membocorkan data yang disimpan dalam file berukuran 18 GB (Compressed) atau 87 GB (Uncompressed). 

Ia mengatakan Kalau soal data prabayar saja bocor dan Kominfo saja tidak tahu, publik yang datanya dijual mau tanya ke mana? tanya ke kantor kelurahan atau langsung minta tanggapan presiden?

Kategori :