Telapak Kaki Sering Kesemutan, Kenali Penyakit yang Mengintai

Rabu 20-07-2022,19:52 WIB
Reporter : Kiki Amaliah
Editor : Kiki Amaliah

Bisa disebabkan oleh defisiensi vitamin B juga diabetes, seperti pernah dibahas FIN sebelumnya, kondisi ini juga ternyata merupakan tanda-tanda, dari telah terjadinya kerusakan pada ginjal.

Adapun ciri ciri lain dari kerusakan ginjal, selain kaki kesemutan, menurut Healthline, adalah sebagai berikut:

+++++

• Keram otot

• Otot berkedut

• Otot melemah

• Sensasi tertusuk benda tajam

Untuk memastikan hal ini, dokter biasanya akan melakukan tes neurobiologis, EMG, konduksi saraf hingga tes darah.  

Bagi Anda dengan ciri-ciri di atas, sangat dianjurkan untuk sesegera mungkin memeriksakan kondisi ke dokter spesialis penyakit dalam.

Menyadari ada yang salah dengan fungsi ginjal di awal-awal, dapat menghindarkan Anda dari  kondisi risiko yang tidak diinginkan.

Kategori :