Ternyata Prabowo Populer di Dunia Maya, Ganjar?

Jumat 22-04-2022,04:04 WIB
Reporter : Ahmadineza
Editor : Ahmadineza

Metodologi analisis dalam riset yang dilakukan Merdeka Institute menggunakan pendekatan natural language processing (NLP) untuk mengekstrasi opini dalam bentuk teks.

Analisis menggunakan kata kunci nama-nama capres top five yang sering muncul dalam publikasi survei lembaga-lembaga riset mainstream.

Dataset dikumpulkan mulai tanggal 9 hingga 20 April 2022, dan penentuan periode analisis didasarkan pada beberapa kejadian atau isu besar nasional, seperti demo mahasiswa, polemik 3 periode, dan kekerasan terhadap Ade Armando.

Metode ekstraksi opini dilakukan dengan teknik knowledge discovery in database (KDD).

Kategori :