Warna Baru! Honda Scoopy 2025 Makin Stylish & Bikin Pengguna Urban Makin Pede di Jalan!

Jumat 14-11-2025,19:44 WIB
Reporter : T. Sucipto
Editor : T. Sucipto

Dilengkapi Answer Back System dan Anti-Theft Alarm.

Fitur premium yang jarang dimiliki motor 110cc.

Multi-Function Hook

Pengait barang model lipat yang praktis dan rapih.

Performa Tetap Irit & Responsif

Di sektor mesin, Scoopy tetap menggunakan dapur pacu 110cc SOHC eSP + PGM-FI, terkenal irit tapi tetap responsif untuk kebutuhan mobilitas harian.

Tenaga dan torsinya:

6,6 kW @ 7.500 rpm

9,2 Nm @ 6.000 rpm

Konsumsi bensin: 59 km/liter

(standar ramah lingkungan EURO 3)

Ban tubeless ring 12 inci membuat pengendaraan lebih stabil dan tampil stylish.

Pijakan pembonceng juga dibuat menyatu dengan bodi sehingga lebih nyaman saat membawa teman atau keluarga.

BACA JUGA:Astra Honda Sukses Rajai Seri Perdana Mandalika Racing Series 2025, Honda CBR600RR Lanjutkan Tren Positif

Harga Terbaru Honda Scoopy 2025 (OTR Jakarta)

Fashion: Rp 22.876.000

Stylish & Prestige: Rp 23.681.000

Kategori :