Bingung Cara Top Up Koin Tiktok Gimana? Begini Caranya

Selasa 29-10-2024,09:00 WIB
Reporter : M. Rafa Nugraha
Editor : Priya Satrio

Selanjutnya, pilih metode pembayaran yang kamu inginkan dari beberapa opsi yang tersedia, yang bisa berupa kartu kredit, transfer bank, atau metode lain yang mendukung transaksi online. 

Masukkan PIN atau konfirmasi sesuai instruksi pembayaran, dan selesaikan proses tersebut. Setelah pembayaran berhasil, koin TikTok akan otomatis masuk ke akunmu dalam beberapa saat.

BACA JUGA:Aktif Mulai Hari Ini, Cek Daftar Promo Weekday Superindo 28 Oktober 2024

2. Dana

Selain melalui aplikasi TikTok, kini kamu juga bisa mengisi ulang atau top up koin TikTok dengan mudah menggunakan aplikasi DANA! 

Yuk, simak panduan berikut ini untuk langkah-langkahnya yang cepat dan praktis:

Pertama, buka aplikasi TikTok kamu seperti biasa dan masuk ke akunmu. 

BACA JUGA:Hari Terakhir GIIAS Semarang 2024, Dimeriahkan Komunitas Mobil dan Pemberian Penghargaan ke Peserta

Kemudian, akses menu Setting and Privacy untuk membuka opsi pengaturan. 

Di bagian pengaturan ini, pilih menu "Balance" yang akan menunjukkan saldo koin TikTok yang kamu miliki. 

Setelah itu, pilih paket koin yang sesuai dengan jumlah yang kamu inginkan atau kebutuhanmu.

Setelah menentukan paket koin, lanjutkan dengan memilih metode pembayaran "DANA" sebagai opsi pembayaranmu. 

BACA JUGA:Promo Hari Sumpah Pemuda McD 28 Oktober 2024: Gratis 1 Cheeseburger Tiap Beli Paket Hemat!

Selanjutnya, ikuti instruksi yang ada untuk menyelesaikan transaksi. 

Setelah pembayaran berhasil, kamu bisa memeriksa apakah koin TikTok sudah berhasil ditambahkan ke akunmu atau belum. 

Dengan langkah-langkah ini, koin yang kamu beli sudah siap digunakan untuk berbagai keperluan di aplikasi TikTok, seperti memberikan gift atau hadiah ke kreator favorit!

Kategori :