Waduh! Ternyata Ini Penyebab Kulit Menjadi Kering dan Kusam

Sabtu 23-03-2024,16:00 WIB
Reporter : Alviana Anugrahani Putri
Editor : Priya Satrio

Untuk mencegah kulit kering, disarankan untuk mengurangi frekuensi menggosok kulit dan mengeringkan tubuh secara lembut dengan handuk setelah mandi.

5. Terlalu lama mandi air hangat

BACA JUGA:Siap-siap Borong! Shopee Hadirkan Big Ramadan Sale 2024

Mandi dengan air hangat dapat juga menyebabkan kulit menjadi kering, terutama jika mandi dilakukan dalam durasi yang lama. 

Hal ini dikarenakan suhu panas air mandi dapat mengurangi kelembaban alami kulit, sehingga menyebabkan kulit menjadi kering setelahnya.

6. Penuaan

Seiring bertambahnya usia seseorang, kulitnya cenderung menjadi lebih tipis, yang membuatnya rentan mengalami kekeringan, hal ini disebabkan oleh penurunan kadar kolagen dan sebum pada kulit.

BACA JUGA:Profil Geng Pria Karismatik Wooga Squad, Ada Taehyung BTS Hingga Park Seo Joon

Namun Kamu tidak perlu terlalu khawatir, sebab terdapat beberapa cara yang bisa kamu lakukan agar kulit tetap lembab dan tidak kering, dimulai dengan cara :

1. Gunakan sabun yang mengandung pelembap

Untuk mengatasi serta mencegah kulit kering, disarankan untuk menggunakan sabun yang mengandung pelembap dan bahan kimia yang lembut. 

Setelah mandi, Anda dapat menggunakan krim pelembap atau lotion tubuh untuk menjaga kelembapan kulit.

BACA JUGA:Jarang Pakai Bra Bisa Bikin Buah Dada Kendur, Mitos atau Fakta?

Selalu ingat untuk mengeringkan tubuh dengan handuk yang lembut dan hindari menggosoknya terlalu keras.

2. Lakukan eksfoliasi secara rutin

Eksfoliasi merupakan perawatan wajah yang bermanfaat untuk mengangkat sel-sel kulit mati, apabila jika dilakukan secara rutin dapat mencegah penumpukan sel kulit mati yang dapat menyebabkan kulit terlihat kusam.

Kategori :