3. Filter AC Kotor
Kondisi filter AC yang kotor juga mengakibatkan AC kalian alami kebocoran.
Maka dari itu kalian wajib memperhatikan kebersihan filter AC kalian selalu.
4. Saluran Pembuangan Tersumbat
Tersumbatnya saluran pembuangan membuat AC tidak berfungsi.
Masalah ini terjadi karena penumpukan kotoran, jamur, dan spesies jamur tertentu secara berlebihan.
5. Kebocoran Freon
Kondisi freon yang bocor juga mengakibatkan AC kalian dirumah alami kebocoran.
BACA JUGA:10 Rekomendasi Sepatu Lari Pria Harga Rp1 Jutaan, Fix Anti Jebol!
Kebocoran yang terjadi pada freon membuat bagian dalam AC membeku dan menghasilkan angin yang panas.
Masalah ini harus cepat ditangani, karena jika tidak maka akan membuat bongkahan es mencair dan menyebabkan AC bocor.
6. Perawatan yang Buruk
Tidak memperhatikan kondisi AC juga merupakan hal yang bisa mengakibatkan AC kalian alami kebocoran.
BACA JUGA:Usai Debat Capres-Cawapres Jilid 3, Prabowo: 'Saya Sedikit Kecewa Sama..'
AC juga membutuhkan perawatan yang rutin dan tepat waktu.