Tips Paling Ampuh Nabung Agar Bisa Beli Rumah, Ikuti Sungguh-sungguh Ya!

Kamis 02-11-2023,14:21 WIB
Reporter : Aan Umilah
Editor : Priya Satrio

Hindari menentukan nominal yang tidak masuk akal di dalam rencana keuangan yang dibuat. Sebab, hal ini hanya akan membuat kegiatan menabung menjadi sebuah beban.

Bukan hanya itu saja, jumlah tabungan yang terlalu besar dan tidak proporsional ini hanya akan mengganggu berbagai pos-pos lainnya di dalam keuangan kamu.

Miliki jumlah yang tepat dan segera sisihkan sejumlah uang sesuai dengan jumlah tersebut diawal pas gajian. Tabungan harus menjadi komponen tetap di dalam keuangan. Bukan sebuah pos yang kadang ada dan kadang hilang.

BACA JUGA:Yuk Ikutin Tips Cuci Celana Jeans Agar Tetap Terlihat Bagus Terus!

Misalnya, tetapkan dengan tegas dan pasti setiap awal bulan kamu akan menyisihkan uang gaji sebesar Rp500.000 atau Rp1.000.000 untuk tabungan  DP rumah idaman.

3. Disiplin dan Konsisten

Disiplin dan konsistensi adalah kunci dalam menabung untuk membeli rumah.

Pastikan Anda mentaati rencana menabung yang telah Anda buat. Hindari mengambil uang dari rekening tabungan Anda kecuali dalam keadaan darurat.

BACA JUGA:Inilah Minyak Seribu Manfaat yang Baik untuk Wajah, Dijamin Muka Mulus

4. Cari Pendapatan Tambahan

Mengingat impian Anda untuk memiliki rumah, mencari pendapatan tambahan bisa sangat bermanfaat.

Anda dapat mempertimbangkan pekerjaan sampingan, menjual barang-barang yang tidak terpakai, atau bahkan mengambil Freelance.

Kategori :