Hemat Waktu dan Tenaga! Cara Bayar Tagihan Kartu Kredit dengan Mudah Via Aplikasi DANA

Senin 18-09-2023,13:15 WIB
Reporter : Jeany Pohan
Editor : Priya Satrio

BACA JUGA:Gas Lur! iPhone 15 & iPhone 15 Pro Max: Spesifikasi, Harga, dan Fitur Lengkap

8. Setelah memilih metode pembayaran, tap tombol "Bayar Sekarang".

9. Di halaman metode pembayaran, pilih metode pembayaran menggunakan saldo DANA.

10. Terakhir, tap tombol "Bayar" dan masukkan PIN DANA kamu.

11. Tadaa! Pembayaran tagihan kartu kredit kamu berhasil dilakukan.

Gampang banget, kan? Sekarang kamu nggak perlu repot-repot ke bank atau ATM lagi untuk membayar tagihan kartu kredit. Cukup dengan menggunakan aplikasi DANA, semua bisa selesai dengan cepat dan mudah. Jadi, tunggu apa lagi? Yuk, segera instal aplikasi DANA di smartphone kamu dan nikmati kemudahan bertransaksi dengan fitur-fitur keren yang dimilikinya.

Kategori :